Tutorial Coreldraw – Cara Membuat Desain Amplop
Untuk membuat amplop di coreldraw, ikuti langkah-langkah dibawah ini;
1. Langkah
pertama, Buka coreldraw di computernya
2. Buatlah
persegi panjang dengan ukuran 22×11 cm menggunakan rectangle tool atau tekan F6 pada keybord.
3. Gandakan
persegi panjang tersebut dengan didrag ke dalam, lalu klik kanan. Jangan lupa
untuk menekan dan tahan tombol shift. Atur ukuran kotak persegi
panjang hasil duplikat secara proporsional
4. Selanjutnya
membuat persegi panjang yang nantinya akan dilipat kebagian belakang, 22 x 8 cm
dan diletakkan bagian bawah.
5. Persegi
panjang selanjutnya dengan ukuran 22 x 4 cm yang akan ditaruh bagian atas, ini juga nantinya akan dilipat kebagian belakang. Karena ini akan digunakan sebagai
penutup amplop, didesain beda agar terlihat menarik. Misalnya dengan
melengkungkan bagian kiri dan kanan, bisa juga diberi warna yang ideal.
6. Dua
persegi panjang dengan ukuran 3 x 11 cm, masing-masing letakkan pada sisi kiri
dan kanan yang nantinya juga akan dilipat kebagian belakang.
Untuk lebih
jelasnya buka alamat situs ini di youtube :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar